PROFIL DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN
KABUPATEN PATI
Jalan Dr. Wahidin No. 4 Pati Email : [email protected]
- VISI, MISI DAN TUJUAN
-
- VISI
Visi Kabupaten Pati tahun 2017-2022 adalah Meningkatnya Kesejahteraan Masyarakat dan Pelayanan Publik. sesuai dengan tugas dan fungsinya Dinas Kearsipan dan Perpustakaan mendukung Visi Kabupaten Pati dari unsur Pelayanan Publik.
-
- MISI
Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Pati mendukung pencapaian misi “Meningkatkan kualitas sumber daya manusia melalui peningkatan pelayanan pendidikan dan kesehatan“ dan "Meningkatkan tata kelola pemerintahan yang bersih, demokratis dan mengutamakan pelayanan publik yang reponsif gender", terutama pada sub isu Perluasan jenis layanan administrasi pemerintahan dan publik yang responsif berbasis teknologi informasi
-
- TUJUAN
- Membangun data base informasi kearsipan
- Menyelamatkan dan melestarikan dokumen/arsip daerah
- Menduplikasikan dokumen/arsip daerah dalam bentuk informatika dan mengaksesnya lewat internet sehingga memudahkan pengguna mendapatkan informasi
- Memasyarakat minat dan kebiasaan membaca untuk mendorong terwujudnya masyarakat pembelajar
- Mencanangkan program Pati berliterasi
- TUJUAN
- STRUKTUR DAN BAGAN ORGANISASI
2.1.Kepala Dinas.
-
-
- Kelompok Jabatan Fungsional.
-
-
-
- Sekretaris, yang membawahi :
- Sub Bagian Umum dan Kepegawaian
- Sub Bagian Program dan Keuangan
- Bidang Perpustakaan, yang membawahi :
- Seksi Layanan dan Deposit Perpustakaan
- Seksi Pelestarian dan Pengolahan Bahan Pustaka
- Seksi Pembinaan dan Monev Perpustakaan
- Bidang Kearsipan, yang membawahi :
- Seksi Pengelolaan dan Akuisisi Kearsipan
- Seksi Layanan dan Pelestarian Arsip
- Seksi Pembinaan dan Monev Kearsipan.
- Sekretaris, yang membawahi :
-